Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya

Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya - Sobat Mulia, Mulailah segala sesuatunya dengan berdoa'. Supaya kamu mendapat kemudahan. Dan oleh sebab itu kami Portal Doa harin, ingin sedikit berbagi kepada anda. Ulasan sedikit melalui Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya ini, semoga sedikit banyaknya menambah wawasan tentang amalan atau doa-doa harian yang mungkin anda kurang hafal. Jadikanlah segala sesuatu langkah anda dimulai dengan niat dan doa yang ikhlas. Supaya sesuatunya mendapatkan keberkahan.

Judul Artikel Aktif : Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya

Sobat doa, sekiranya anda mualai lupa dengan segala hal tentang berdoa mulailah dari sekarang untuk menghafalkanya kembali.Dan semoga Portal Doa harin bisa berguna bagi anda atau putra-putri anda dalam mencari dan menghafalkan doa-doanya.

Artkel Terkait :


Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya

Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya - Adzan adalah pemberitahuan panggilan bagi umat Islam untuk memberitahu masuknya solat fardu. Adzan  dikumandangkan oleh seorang muadzin setiap salat 5 waktu.  

Sebagaimana Firman Allah SWT dalam Kitab Suci Al-Qur’an Surat At-Taubah Ayat 3 yang berbunyi :

وَأَذَانٌ مِنَ اللَّهِ وَرَسُولِهِ إِلَى النَّاسِ يَوْمَ الْحَجِّ الاكْبَرِ أَنَّ اللَّهَ بَرِيءٌ مِنَ الْمُشْرِكِينَ وَرَسُولُهُ
Artinya:
Dan (inilah) suatu seruan atau pemberitahuan dari Allah dan Rasul-Nya kepada umat manusia – (QS. At-Taubah : 3)


Setelah adzan selesai dikumandangkan, kita disunnahkan untuk membaca doa setelah adzan. Bacaan doa setelah adzan ini juga sudah ditentukan, tidak boleh sesuka hati.

Berikut ini bacaan doa setelah adzan adalah sebagai berikut:


اَللهُمَّ رَبَّ هذِهِ الدَّعْوَةِ التَّآمَّةِ، وَالصَّلاَةِ الْقَآئِمَةِ، آتِ مُحَمَّدَانِ الْوَسِيْلَةَ وَالْفَضِيْلَةَ وَالشَّرَفَ
وَالدَّرَجَةَ الْعَالِيَةَ الرَّفِيْعَةَ وَابْعَثْهُ مَقَامًامَحْمُوْدَانِ الَّذِىْ وَعَدْتَهُ اِنَّكَ لاَتُخْلِفُ الْمِيْعَادَ يَآاَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ




ALLAHUMMA RABBA HAADZIHID DA'WATTI TAAMMAH WASH-SHALAATIL QAA'IMAH. AATI SAYYIDANA MUHAMMADANIL WASIILATA WAL-FADHIILAH. WAS SYARAFA WAD-DARAJATAL 'AALIYATAR RAFII'A WAB'ATSHUL MAQAAMAL MAHMUUDAL LADZI WA'ADTAHU INNAKA LAA TUKHLIFUL MII'AAD
bacaan doa setelah adzan
Terjemahan Doa Setelah Adzan
  1. Ya Allah, Tuhan pemilik seruan yang sempurna ini, dan shalat yang akan didirikan
  2. Berikanlah junjungan kami, Nabi Muhammad SAW wasilah, keutamaan, kemuliaan, dan derajat yang tinggi
  3. Dan angkatlah ia ketempat (kedudukan) yang terpuji, yang telah Engkau janjikan kepadanya. Sesungguhnya Engkau tak akan menyalahi janji
Alhamdulillah......selesai juga pembahasan mengenai Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya. Mungkin dicukupkan sekian semoga tulisan ini bermanfaat bagi para pembaca semua.

Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya - Hai Sobat bagaimana artikel Portal Doa harian ini, mudah bukan untuk dipraktekannya dan semoga Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya ini, Dapat memberi kesan pada anda semua. Dan jika ada sesuatu yang kurang berkenan silahkan untuk memberikan komentar dibawah ini.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Khasiat Doa,Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Terjemahannya"

Posting Komentar